SEKOLAH EFEKTIF DALAM KONTEKS MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DI SDIT ANDALUSIA PAREPARE
Abstract
Sekolah efektif adalah hubungan yang kuat antara apa yang telah dirumuskan untuk
dikerjakan dengan hasil-hasil yang dicapai oleh sekolah, sebaliknya sekolah dikatakan
tidak efektif bila hubungan tersebut rendah, Manajemen berbasis sekolah merupakan
proses pemanfaatan dan pengelolaan seluruh sumber daya sekolah yang dilakukan
melalui tindakan yang rasional dan sistematik (mencakup perencanaan,
pengorganisasian, pengerahan tindakan, dan pengendalian) untuk mencapai tujuan
sekolah secara efektif dan efisien, sekolah efektif dalam manajemen berbasis sekolah
tersebut di teliti dengan salah satu sekolah dasar yaitu SDIT Andalusia Parepare, agar
mengetahui sekolah efektif dalam perspektif manajemen, konsep sekolah efektif, dan
ciri-ciri sekolah efektif menurut SDIT Andalusia Parepare.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Muthia Nur Aisyah, Regita Rusli, Kamalia Kamalia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
All articles in the Al-Ishlah can be disseminated on condition that they still include the identity of the article and the source (Al-Ishlah). The publisher is not responsible for the contents of the article. The content of the article is the sole responsibility of the author.
Authors who publish this subject agree to the following terms:
First, the Authors retain copyright and grant the journal right from first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Secondly, the authors can enter into a separate or an acknowledgment of its initial (e.g., post-institutional repository or publish it in a book) publication in this journal.
Third, the authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before publishing work is cited.



